Home > 2019 > March

Sahabat..

Debat ke empat untuk calon presiden masa pemilihan umum 2019 kemaren lusa berakhir dengan selamat. Tidak banyak yang bisa diulas karena dari kubu petahana semua visi dan misi dipaparkan dengan runut dan cermat. Jawaban-jawaban yang diberikan cukup teratur dan...

Golput..

Ada postingan lewat tentang pernyataan golput dari seseorang yang tulisannya lumayan sering wara wiri di beranda. Waktu saya lihat data profilnya, dia ternyata cukup berpendidikan hingga bisa lanjut ke tingkat sarjana. Lumayan banyak menulis walaupun saya sering lewatkan karena...

eMaRTi..

Minggu lalu akhirnya Jakarta mempunyai layanan transportasi massal terpadu untuk melawan macet yang makin hari makin menggila. MRT, diresmikan oleh ayahanda Jokowi dengan acara yang sederhana tapi berlangsung dengan sangat meriah. Walaupun toko sebelah sibuk mengklaim kalau wacana ini...

Las Vegas (sisi yang lain)..

Sering kita melihat film-film keluaran Hollywood tentang mafia perjudian dan prostitusi yang menggunakan kota Las Vegas sebagai latar belakang. Emang benar, dibalik gemerlapnya kota ini banyak ditemui kisah sedih dan mengharukan. Ratusan ribu pekerja dalam shift berbagi selama 24...

The Magicians..

Baru saja selesai menonton pertunjukan sang maestro sulap terbesar di abad ini. David Copperfield, udah lama banget dia malang melintang dalam bisnis yang menjual imajinasi. Herannya tampang dan potongan badannya tetap saja seperti yang dulu tidak ada yang berubah....

Las Vegas..

Pagi ini saat bangun tidur saya sedikit agak bingung mau pergi keluyuran kemana. Kebetulan saya dapat tiga hari libur, karena ada anak buah yang dari pada dia bengong di rumah pengen lembur untuk bekerja. Saya bilang ya sudah, saya...

INAelectionObserverSOS#..

Kelompok dari toko sebelah pada rame-rame pasang tagar minta tolong. Entah apa maksudnya, apakah sebaiknya kita harus bertanya sama Cak Lontong. TagarĀ  yang ini berusaha digaung-gaungkan supaya menjadi trend di jagad maya dan di seantero kolong. Tapi sialnya tagar...

Scientology..

Kalau kebetulan singgah atau berganti kereta di stasiun-stasiun tertentu di New York atau kota-kota besar lain di Amerika, sering bertemu dengan beberapa orang yang menawarkan untuk memberikan konsultasi secara gratis. Biasanya mereka berada di stasiun-stasiun hub yang terkoneksi dengan...

Pandangan mata..

Ada photo ayahanda Jokowi disebelah seorang wanita cantik saat mencoba menjajal moda layanan transportasi massal terpadu. Sang wanita duduk di antara ayahanda Jokowi dan bunda Iriana yang juga turut serta mencoba kereta baru. Terus terang saya nga kenal dia...

$urvey yang salah..

Dunia perbinatangan pada riuh rendah gara-gara adanya hasil survey terbaru yang dilansir oleh litbang Kompas. Yang kelompok cebong pada baperan karena hasil survey melaporkan adanya penurunan elektabilitas. Sedang yang kampretos bersorak sorai karena ada suntikan harapan baru, padahal tadinya...